Konfigurasi PPPOE Client pada Mikrotik - Aji Syihab -->

Thursday, February 22, 2018

Konfigurasi PPPOE Client pada Mikrotik

Assalamualaikum Wr.Wb..
Pada kesempatan kali ini saya ingin melakukan konfigurasi PPPOE client pada mikrotik, karena saya ingin melanjutkan blog saya yang kemarin yaitu pppoe server.

A. Pendahuluan
Kali ini saya akan membagikan Tutorial Konfigurasi PPPOE Client

B. Latar Belakang
Dapat memahami konfigurasi PPPOE client

C. Alat dan Bahan
- 2 Buah Laptop
- 2Mikrotik
- Kabel Lan

D. Pembahasan
1. Hari ini saya ingin melakukan konfigurasi pppoe client.
2. Langsung saja kita mulai konfigurasi pppoe client, karena saya sudah melakukan konfigurasi pppoe server.
3. Buka terlebih dahulu mikrotiknya.
4. masuk ke menu PPP> interface > klik add> masuk ke general > ubah interface ke ether 1> masuk ke dial out> masukkan user dan password> apply>ok.
5. Setelah itu masuk ke ip> addresing>  cek apakah sudah mendapatkan ip secara otomatis dari server.
6. Coba test koneksi di di new terminal> ping google.com
OK konfigurasi pppoe client telah berhasil

E. Kesimpulan
Dengan mengggunakan PPPOE, pengguna dapat memanggil dari stu komputer ke komputer lain mealui jaringan Ethernet, membentuk titik ke titikk koneksi antara mereka dann kemudian aman transportasi paket data melalui koneksi internet tersebut

Sekian penjelasan saya mengenai PPPOE client, jika ada salah saya minta maaf.
Wassalamualaikum wr.wb.
<Terimakasih>

No comments:

Post a Comment